Pemrograman Berorientasi Objek (Teori)

MK PBO-T fokus pada fundamen teoritis dari pemrograman berorientasi objek agar pola pikir (mind set) peserta kuliah tertata dengan baik sehingga memudahkan pertukaran pikiran antar-anggota developer team berakibat implementasi program dalam wujud aplikasi yang baik atau sempurna.

MK ini diampu oleh dua dosen yaitu RASP (teori) dan MAM (praktik). Material teoritis yang akan diberikan adalah: 0) Introduction of OOP; 1) Improving analysis; 2) Experiencing an object perspective; 3) Finding class-&-objects; 4) Identifying structures; 5) Defining attributes; 6) Defining services; 7) Moving to object-oriented design; 8) Introduction of RUP /UML; 9) ...