Manajemen Energi

Materi matakuliah ini berkaitan dengan penerapan prosedur audit pemakaian energi pada berbagai jenis peralatan yang berfungsi untuk meningkatkan efisiensi dalam penggunaan energi pada berbagai jenis peralatan tersebut yang meliputi: (1) Prinsip-prinsip dasar manajemen energi, (2) Perencanaan manajemen energi, (3) Penghematan energi berbagai jenis peralatan, (4) Perhitungan efisiensi dalam pemakaian energi, (5) Melakukan analisis penghematan dalam pemakaian energi, dan (6) Studi kasus penerapan audit pemakaian energi sesuai prosedur dan persyaratan standar yang berlaku.